Tips Atau Cara Belajar Chord Gitar Mudah
Guitarsquartz.net - Belajar chord, atau kunci gitar dasar (Bm) minor mudah disertai gambar chord pembelajaran gitar. Bm adalah singkatan dari chord yang satu ini. Susunan unsur nada dari chord (Bm) minor adalah 1, 3b, 5, atau B, D, F#. Kalau kita baru mencoba belajar gitar, chord ini bisa membuat kita “frustasi”. kenapa? karena untuk bisa menghasilkan suara yang bagus dan jernih dari chord ini, sangat sulit. Chord (Bm) adalah salah satu chord gitar yang “susah”, khususnya buat pemula.
Belajar chord gitar/kunci gitar dasar (Bm) Minor :
- Posisikan jari pada senar no 1 sampai no 5, fret kedua, tekan sekaligus dengan menggunakan jari telunjuk (no 1)
- Posisikan jari pada senar no 2, fret ketiga, tekan dengan menggunakan jari tengah (no 2)
- Posisikan jari pada senar no 4, fret ke empat, tekan dengan menggunakan jari manis (no 3)
- Posisikan jari pada senar no 3, fret ke empat, tekan dengan menggunakan jari kelingking (no 4)
- Bass kunci gitar B minor terletak pada senar no 5.
Baca juga daftar chord terkait tutorial kunci gitar lainnya :
- Belajar Chord dan kunci gitar dasar (Am) minor
- Belajar Chord Dan Kunci Gitar Dasar (Bm) Minor
- Belajar Chord Dan Kunci Gitar Dasar( Cm) Minor
- Belajar Chord Dan Kunci Gitar Dasar( Dm) Minor
- Belajar Chord Dan Kunci Gitar Dasar( Em) Minor
- Belajar Chord Dan Kunci Gitar Dasar( Fm) Minor
- Belajar Chord Dan Kunci Gitar Dasar( Gm) Minor